Visi & Misi

White abstract geometric artwork from Dresden, Germany

Visi & Misi FTK Unsada

Visi: Menjadi institusi pendidikan tinggi unggulan dalam menghasilkan sumber daya manusia yang mampu berkompetisi di bidang transportasi dan teknologi kelautan.

Misi:

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang berkualitas untuk menghasilkan sarjana yang kompeten, kreatif, dan inovatif di bidang ilmu dan teknologi kelautan.
  2. Mengembangkan penelitian dan pengabdian masyarakat yang mendukung Tri Dharma Perguruan Tinggi, dengan orientasi pada pembangunan nasional di sektor maritim.
  3. Membangun kerjasama internasional, khususnya dengan Jepang, untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui pelatihan, beasiswa, dan transfer teknologi.
  4. Menghasilkan lulusan yang tepat waktu, berakhlak mulia, dan siap bersaing di pasar kerja global dengan penekanan pada Monozukuri.